Penerimaan Calon Dosen Tetap IAIM NU Metro

P E N G U M U M A N

Nomor : 01/1547/IAIM-NU/LPM/VI/2015
Tentang

PENERIMAAN CALON DOSEN TETAP

IAIM NU METRO

Institut Agama Islam NU Metero Lampung, membuka kesempatan untuk menjadi dosen tetap pada:

  1. Program studi Pendidikan Matematika
  2. Program studi Pendidikan Bahasa Arab
  3. Program studi Pendidikan Agama Islam
  4. Bimbingan Konseling Islam

dengan syarat-syarat sebagai berikut:

  1. Syarat pendaftaran :
a. Warga Negara Indonesia.
b. Beragama Islam.
c. Sehat jasmani dan rohani.
d. Berkelakuan Baik
e. Berpendidikan S2/S3, linier dengan formasi yang ditentukan.
Akreditasi program studi asal  minimal akreditasi B.
f. Pada tanggal 1 Oktober 2013, maksimal berusia 35 tahun bagi yang berijazah S2, dan 39 tahun bagi yang berijazah S3/Spesialis.
g. Indeks Prestasi Kumulatif serendah-rendahnya:
1)    Tiga koma lima (3,0) untuk S2 dan S3 dalam dan luar negeri; dan
Syarat IPK tersebut di atas berlaku secara komulatif untuk semua ijazah yang dimiliki, pelamar wajib melampirkan IPK sesuai jenjang pendidikan (S2, S3) yang dimiliki.

Berkas lamaran diserahkan langsung ke Biro Administrasi dan ketenagaan IAIM NU Metro Lampung, Kampus Jalan R.A Kartini no. 28, Purwosari, Metro Utara, Kota Metro.  Waktu pendaftaran  tanggal 1 – 10 Juli 2015, dilengkapi Surat Lamaran dengan menyebutkan prodi yang dilamar, Riwayat Hidup.

Pengumuman Seleksi Administrasi tanggal 12 Juli 2015.

Share:

More Posts

Send Us A Message

Ayo Segera Bergabung Bersama Kami

Menjadi Generasi Unggul Dimasa Depan

Copyright © 2023 Umala. All rights reserved.